3 Jalur Masuk Pendaftaran Online UNIMAL 2025/2026


UNIMAL.ac.id - 3 Jalur Masuk Pendaftaran Online UNIMAL 2025/2026 - Mungkin kalian merasa bosan karena banyak sekali menemui informasi serupa mengenai pendaftaran UNIMAL perlu digaris bawahi informasi yang akan kami berikan seputar riview UNIMAL yang berbeda dari biasa perbedaan tersebut terletak pada keakuratan informasi sesuai dengan sumber terpercaya.

Universitas MALIKUSSALES merupakan salah satu perguruan tinggi negri di aceh yang cukup ternama tidak perlu diragukan lagi nama besar dari UNIMAL baik dari prestasi akademik maupun non akademik meski UNIMAL bukan satu satunya perguruan tinggi negri yang ada di aceh membuat masing masing universitas berlomba lomba untuk meningkatkan mutu pendidikan hal itu tidak lepas dari faktor minat peserta dan fakultas disekitar UNIMAL.

Sebut saja fakultas kedokteran UNIMAL yang cukup mendapat perhatian lebih dari tahun ketahun hal ini menjadi nilai jual kampus karena lulusan kedokteran dari kampus ini tidak satu pun yang menganggur paradikma masyarakat mengenai kampus ini cukup baik oleh karena itu sebagian besar dari orang tua khusunya yang tinggal di sekitar kampus mengharapkan anak anaknyabisa kuliah dikampus ini.



Hanya saja untuk bisa kuliah di UNIMAL terdapat beberapa proses yang harus diikuti dimulai dari jumblah kuota penerimaan jauh lebih kecil dibandingkan jumblah peserta pendaftar selanjutnya sistem seleksi yang ada dikampus ini tergolong ketat agar bisa mendaftar dikampus ini peserta diwajibkan mengikuti seleksi masuk seperti jalur undangan maupun tertulis.

Tentu masing masing jalur memiliki persyaratan yang harus dipenuhi karena tidak setiap mahasiswa dapat mengikuti semua jalur masuk yang disiapkan oleh karena itu kita harus mengetahui secara jelas jalur masuk apa saja dan seperti apa cara mendaftar nya, untuk lebih jelas berikut informasi lengkapnya.


1. Pendaftaran Jalur SNBP UNIMAL.

Mungkin teman-teman sekalian sudah bosen mendengar istilah satu ini karena seperti kita ketahui seleksi untuk nasional masuk perguruan tinggi negeri ini sudah banyak sekali dibahas, hanya saja rasanya belum lengkap apabila belum diselesaikan, Pendaftaran dilaksanakan melalui 2 mekanisme pendaftaran pertama sekolah mengisi PDSS siswa yang dianggap layak setelah mendapatkan login barulah siswa yang bersangkutan bisa melakukan pendaftaran melalui situs https://snbp.bppp.kemdikbud.go.id/ secara online tanpa harus membayar uang pendaftaran.
  • Buat akun terlebih dahulu.
  • Isi biodata, validasi data, hingga finalisasi pembuatan akun. Tinggal menunggu tapan selanjutnya.
  • Setiap peserta wajib menunggu hasil pemeringkatan dari sekolah.
  • Siswa/i yang lulus pemeringkatan dapat melakukan login melalui https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/ menggunakan akun yang sudah dibuat. 
  • Melakukan pengisian Biodata lengkap meliputi, upload foto, pemilihan PTN dan Program Studi data pribadi, data wali, data pendidikan dan beberapa persyaratan pendaftaran yang harus diupload.
  • Bagi peserta yang mengikuti Kip Kuliah dapat mengisi form PIN dan KAP yang sudah didapat.
  • Bagi yang memilih program studi seni dan olaharaga wajib mengupload portopolio sesuai dengan aturan yang berlaku.
  • Setelah semua data diisi, lakukan finalisasi data, Klik Kirim Data dan Selesai.
  • Jangan lupa cetak kartu bukti peserta sesuai jadwal yang sudah ditentukan.


2. Pendaftaran Jalur SNBT UNIMAL.

SNBT merupakan jalur masuk seleksi bersama untuk perguruan tinggi negeri dimana bagi yang berminat mengikuti seleksi ini bisa melakukan pendaftaran secara online, tentunya bisa dilakukan secara mandiri atau diwakilkan, seperti informasi yang dikutip dari situs resmi bahwa untuk bisa mendaftar lulusan yang diambil adalah 3 tahun terakhir terhitung tahun ini dan dua tahun kebelakang. Selanjutnya mendaftar melalui situs https://snbt.bppp.kemdikbud.go.id/ dan yang paling penting login awal cetak kartu peserta, selanjutnya membayar dan menyelesaikan pendaftaran.
  • Buat akun UTBK terlebih dahulu biasanya dilaksanakan pada awal tahun jauh sebelum pembukaan SNBT dilaksanakan.
  • Jika dibutuhkan juga mendaftar akun
  • Pastikan mengisi biodata, dan data lainnya secara lengkap.
  • Lakukan Validasi data, dan finalisasi pembuatan akun, apabila sudah jadi silahkan menunggu pendaftaran UTBK dibuka. 
  • Apabila sudah dibuka dapat login ke https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/ untuk melakukan pendaftaran UTBK.
  • Diawali mengisi data lanjutan yang masih kosong, sampai kode bayar muncul dan bawa ke bank BUMN untuk melakukan proses pembayaran.
  • Setelah berhasil melakukan pembayaran silahkan kembali login ke situs SNPMB untuk melanjutkan proses pendaftaran UTBK.
  • Isi data yang masih kosong pada menu yang tersedia.
  • Jangan lupa untuk upload foto, isi biodata, data wali, data pendidikan hingga pemilihan lokasi, PTN dan program studi yang dipilih.
  • Upload file persyaratan dan pastikan selesaikan proses pendaftaran hingga akhir.
  • Setelah berhasil silahkan lakukan finalisasi data, kirim dan simpan.
  • Jika sudah berhasil cetak kartu ujian UTBK.
  • Jadwal tes dapat dilihat di kartu ujian.
  • Ikuti tes sesuai jadwal yang sudah ditentukan.
  • Pengumuman hasil Nilai UTBK untuk saat ini menjadi nilai akhir dan penentu kelulusan SNBT dan akan keluar sesuai hasil pengumuman SNBT.


3 Pendaftaran Jalur SMMPTN Barat

Jalur Mandiri UNIMAL merupakan salah satu seleksi untuk perguruan tinggi yang dilaksanakan secara lokal oleh kampus UNIMAL tanpa campur tangan pihak pemerintah pusat, untuk bisa mendaftar jalur ini siswa dapat mendaftar secara online tanpa mempersyaratkan pendaftaran khusus, bagi yang ingin mendaftar silahkan akses situs resmi pmb.unimal.ac.id dikenakan biaya pendaftaran untuk yang berminat.

Universitas Malikussaleh (UNIMAL) kembali membuka pendaftaran jalur mandiri bagi para calon mahasiswa baru melalui SMMPTN-Barat (Seleksi Mandiri PTN Indonesia Wilayah Barat) yang juga diikuti oleh 15 perguruan tinggi negeri lainnya di wilayah barat Indonesia. Berikut merupakan jadwal dan tata cara pendaftaran jalur mandiri melalui SMMPTN-Barat Universitas Malikusalleh (UNIMAL) :

1. Kunjungi website SMMPTN-Barat 

Langkah pertama yang harus dilakukan jika ingin melakukan pendaftaran jalur mandiri Universitas Malikussaleh (UNIMAL) yaitu dengan :
  • mengunjungi website pendaftaran resmi SMMPTN-Barat pada link berikut ini https://pendaftaran.smmptnbarat.id/index.php/daftar/login
  • Bisa langsung melakukan login jika memang sudah memiliki ID Bayar dan PIN supaya bisa melakukan pembayaran biaya seleksi di Bank BTN/Bank Mandiri/Bank BNI dengan menggunakan ID Bayar dan PIN. 
  • Namun jika belum memiliki ID Bayar dan PIN maka bisa melakukan pendaftaran dulu.

2. Melakukan pendaftaran di website SMMPTN-Barat

Bagi anda yang belum memiliki ID Bayar dan PIN, maka bisa melakukan pendaftaran di laman https://pendaftaran.smmptnbarat.id/ dengan :
  • Mengisi data diri pribadi, jika sudah melengkapi data diri sesuai dengan kolom yang tersedia maka 
  • selanjutnya klik tombol daftar untuk mendapatkan ID Bayar dan PIN.

3. Melakukan pembayaran biaya SMMPTN-Barat
  • Setelah anda mendapatkan ID Bayar dan PIN, maka selanjutnya bisa melakuka pembayaran biaya seleksi untuk SMMPTN-Barat di Bank BTN/Bank Mandiri/Bank BNI menggunakan ID Bayar dan PIN. 
  • Nantinya, pihak Bank BTN/Bank Mandiri/Bank BNI akan menerima pembayaran berdasarkan ID Bayar calon peserta seleksi dan akan melakukan penandaan atau flaggin bahwa biaya seleksi untuk ID Bayar tersebut sudah dibayarkan.
4. Menerima bukti pembayaran

Anda akan mendapatkan bukti pembayaran yang bisa digunakan ke tahap selanjutnya untuk melanjutkan proses pendaftaran SMMPTN-Barat Universitas Malikussaleh (UNIMAL).
Melakukan login di website SMMPTN-Barat
  • Selanjutnya login kembali pada laman https://pendaftaran.smmptnbarat.id/index.php/daftar/login untuk melanjutkan dan melengkapi pendaftaran lanjutan dengan mengisi ID Bayar, PIN, kemudian klik tombol masuk.

5. Menuntaskan proses pendaftaran 

Setelah berhasil login ke akun anda, langkah yang selanjutnya adalah :
  • Mengisi data diri dan juga melengkapi kelengkapan berkas. 
  • Usahakan untuk mengisi informasi sejelas mungkin dan mengunggah berkas sesuai dengan kebutuhan sehingga bisa mengikuti ujian SMMPTN-Barat Universitas Malikussaleh (UNIMAL). 
  • Untuk pendaftaran SMMPTN-Barat Universitas Malikussaleh (UNIMAL) dilaksanakan pada tanggal  sesuai jadwal smmptn barat, pastikan anda memperhatikan tanggalnya sehingga tidak sampai terlewat. 
  • Untuk informasi lanjut mengenai universitas yang mengikuti SMMPTN-Barat bisa dicek melalui https://smmptnbarat.id.

6. Menunggu informasi lebih lanjut mengenai SMMPTN-Barat

Setelah selesai menuntaskan proses pendaftaran SMMPTN-Barat Universitas Malikussaleh (UNIMAL) maka selanjutnya adalah menunggu informasi lebih lanjut mengenai pelaksaaan ujian SMMPTN-Barat yang dilakukan mulai dari tanggal sesuai dengan yang tertera pada kartu peserta.
  • Untuk informasi lebih lanjut mengenai SMMPTN-Barat Universitas Malikussaleh (UNIMAL) bisa diakses di laman https://smmptnbarat.id. Untuk informasi mengenai lokasi ujian SMMPTN-Barat bisa dicek di akun masing-masing di laman https://pendaftaran.smmptnbarat.id/index.php/daftar/login.
  • Tahap selanjutnya setelah ujian adalah tahap pengumuman kelulusan mahasiswa baru Universitas Malikussaleh (UNIMAL) yang bisa diakses pada laman resmi https://smmptnbarat.id atau di laman resmi Universitas Malikussaleh (UNIMAL) yaitu di http://pmb.unimal.ac.id. 
  • Serta untuk pendaftaran ulang mahasiswa baru jalur SMMPTN-Barat Universitas Malikussaleh (UNIMAL), bisa dilakukan dengan melihat informasi lengkapnya di laman resmi Universitas Malikussaleh (UNIMAL) yaitu di http://pmb.unimal.ac.id.

Nah dari beberapa jalur kalian juga bisa mengusulkan untuk seleksi beasiswa bidik misi diprioritaskan untuk mahasiswa yang kurang mampu, agar bisa mendaftar melalui jalur ini peserta harus membaca ketentuan pendaftaran, selain dari yang dipersyaratkan beasiswa ini tidak bisa diikuti sedangkan untuk mengikuti seleksi Bidik Misi masih mengacu pada jalur masuk yang tersedia.

Hanya saja pada saat mendaftar peserta harus verifikasi pendaftaran untuk yang bukan Peserta KIP Kuliah kolom verifikasi bidik misi dikosongkan saja, sebagai tahap awal peserta yang ingin mendaftar beasiswa kip kuliah harus melakukan registrasi melalui  https://kip-kuliah.kemdikbud.go.id/ kemudian ikuti sampai selesai bagi undangan beasiswa yang diberikan oleh sekolah yang bisa diusulkan jika memilih salah satu jalur masuk, untuk itu silahkan kalian langsung coba.

Dari beberapa informasi yang sudah dijelaskan maka dapat disimpulkan pendaftaran dilaksanakan melalui online untuk melakukan pendaftaran harus berdasarkan ketentuan yang ada pada situs resmi semoga bermanfaat jangan luap untuk terus update semua pendaftaran terkait dengan penerimaan pendaftaran terima kasih salam sukses.