4 Tips Daftar SSCASN.BKN.go.id Situs Lemot, Error 2025/2026


SSCASN.BKN.go.id - 4 Tips Daftar SSCASN.BKN.go.id Saat Situs Lemot, Error Tidak Bisa Diakses 2025/2026 - Moratorium penerimaan CPNS menjadi alasan utama sedikitnya penerimaan CPNS bahkan beberapa tahun belakangan tidak buka CPNS, apabila ada bukaan seperti tahun ini masyarakat tidak ingin ketinggalan karena tidak setiap tahun, hal hasil semua orang berbondong-bondong untuk mendaftar dan takut ketinggalan.

Padahal pembukaan CPNS tahun ini dibuka secara bertahap kita juga harus menunggu sampai dibuka, sedangkan untuk formasi yang telah dibuka masih belum bisa didaftar dengan berbagai alasan, seperti animo masyarakat yang tinggi membuat website pendaftaran CPNS tidak bisa diakses karena tidak mampu beban visitor.



Menurut data yang kami peroleh setidaknya ada sekitar 500 rb orang yang membuka situs sscasn.bkn.go.id membuat situs lemot dan bahkan tidak bisa mendaftar, kegelisahan terlihat jelas pada masyarakat yang mau mendaftar karena sudah berjalan sekitar satu minggu namun belum juga bisa mendaftar.

Itulah alasan utama mengapa saat bukaan CPNS situs sscasn.bkn.go.id tidak bisa diakses, artikel ini sekaligus menjawab pertanyaan pelamar, Kapan website bisa digunakan untuk mendaftar, jawabnya ya cukup simpel, nunggu sampai panitia mengupgrade server agar bisa berjalan normal.

Kabar baiknya adalah pertanggal 30 ini panitia khususnya BKN akan melakukan upgrade server agar bisa menampung pendaftar cpns yang diperkirakan akan mencapai 2 juta pelamar, tentu itu menjadi kabar baik karena harapannya setelah lewat tanggal tersebut website sscasn.bkn.go.id bisa diakses yang paling penting bisa mendaftar.

Menurut informasi yang kami peroleh pelamar tidak perlu panik menyikapi hal tersebut karena pendaftaran CPNS akan berjalan seperti jadwal yang sudah ditetapkan, terhitung sejak website bisa digunakan 100 persen, lantas apakah hal tersebut menjadi jaminan tidak akan terjadi kendala serupa setelah diperbaiki.

Lalu bagaimana menyikapi hal tersebut jika terjadi hal yang sama dikemudian hari, nah untuk menjawab pertanyaan tersebut disini admin akan memberikan beberapa tips yang bisa dilakukan jika situs sscasn.bkn.go.id lemot atau tidak bisa diakses informasinya seperti berikut ini :


1. Manfaatkan Waktu Istirahat  Malam Untuk Mendaftar.

Jika kalian para pelamar mendapati situs sscasn.bkn.go.id tidak bisa diakses atau lemot maka yang harus dilakukan adalah menunggu saat malam hari, terhitung mulai jam 2 dini hari sampai dengan jam 5 subuh waktu terbaik untuk mendaftar karena sebagian besar orang sedang tidur dan tidak mengakses situs sscasn, membuat lalu lintas situs longgar dan anda bisa mendaftar sebagaimana mestinya, ingat ya waktu malam pengunjung situs sedang sepi ini merupakan kesempatan yang tepat untuk digunakan mendaftar. Mudah-mudahan bisa diakses.


2. Menunggu Perbaikan dari Panitia Upgrade Server.

Secara umum sistem server yang digunakan saat ini sudah berbasis cloude artinya penyimpanan berbasis awan ini dapat menejalankan kinerja lebih baik karena jika di satu rak server terjadi masalah maka lalu lintas akan dialihkan ke sistem yang lain agar tidak terjadi ganggun, Namun karena besarnya jumlah pengunjung mengakibatkan sistem tidak bisa memulihkan dengan cepat lalu lintas yang menyebabkan situs saat diakses lemot, error bahkan tidak bisa diakses. 

Satu-satunya cara adalah mengupgrade ke server yang lebih besar atau menggunakan dua server atau lebih, kabar baiknya Panitia SSCASN BKN akan melakukan upgrade pada tanggal 30 September dari jam 00.00 sampai dengan selesai, setelah dilakukan upgrade biasanya situs akan berjalan normal.


3. Menggunakan IP Luar Negeri.

Secara keseluruhan sistem server BKN adalah sistem server dikhususkan untuk pengunjung dari IP Indonesia, setiap server memiliki batas maksimal pengunjung dari negara yang sudah ditentukan seperti contoh jika kapasitas server dapat menampung pelamar 2 juta pelamar maka pada kenyataannya lalu lintas saat padat hanya bisa digunakan sekitar 500 rb pelamar sisanya terkuras oleh penggunakan akses website.

itu dihitung berdasarkan IP negara Indonesia, namun yang kita lupa bahwa setiap server memiliki banwitd untuk IP Luar negeri yang relatif cukup kecil digunakan, kita bisa memanfaatkan jatah tersebut dengan mengakses nggunkanan IP luar negeri seperti menggunakan VPN dan lain sebagainya. Hanya saja penggunaan VPN dapat membuat captha pada saat mendaftar error karena terdeteksi robot oleh sistem, silahkan kalian coba siapa tau bisa.


4. Hindari Mendaftar di Awal atau Penutupan

Hal yang perlu teman-teman ingat adalah waktu yang paling sibuk adalah pada saat pengumuman pendaftaran dibuka jika dibagi dalam 3 fase pendaftaran terdiri awal pendaftaran, pertengahan pendaftaran, akhir pendaftaran, kalian harus menghindari mendaftar online di website sscasn.bkn.go.id pada saat awal pendaftaran baru saja dibuka karena sedang ramai-ramainya, selain itu masa penutupan pendaftaran juga harus dihindari karena biasanya padat.


Pada intinya apabila kita ingin mendaftar kita harus memahami kapan waktu sepi, biasanya jam tidak sibuk seperti malam sampai dengan subuh atau menggunakan cara cara yang jarang digunakan, pada intinya kita tidak perlu terburu-buru untuk mendaftar, paling tidak pertengahan pendaftaran bisa kita mendaftar sekaligus melihat formasi mana saja yang masih tersisa atau sepi pelamar dan kita bisa masuk kedalamnya.

Bisa menjadi peluang lebih besar untuk kita lulus, tapi kalau kita mendaftar awal kita belum melihat banyak pelamar yang mendaftar karena masih terkendala ataupun hal teknis lainnya, nah itulah beberapa tips yang bisa kalian coba pada saat mendaftar CPNS tahun ini semoga bisa bermanfaat, jangan lupa agar tidak ketinggalan informasi terus update infonya ya hanya disini. Kesimpulannya adalah kita bisa memanfaatkan 4 poin itu untuk bisa mendaftar CPNS secepatnya.