Ujian TKA Adalah ? Apakah Benar Jika Nilai TKA Kecil Sekolah Selama 3 Tahun Akan Sia-Sia ? Meski Tidak Menjadi Penentu Kelulusan
Apa Itu TKA ? (Tes Kemampuan Akademik) akan menggantikan UN yang sempat dihilangkan dan digantikan dengan asesmen nasional apa bedanya dan manfaat dari TKA ? berdasarkana keterangan Mendikdasmen bahwa TKA ini akan menjadi tolak ukur prestasi akademik seseorang namun tidak menjadi syarakat kelulusan sekolah.
Apa Gunanya ? TKA ini berguna untuk kuliah sebagai salah satu nilai prioritas hal ini sejalan dengan proses tes bekerjasama dengan perguruan tinggi, seperti contoh Sia A saat ini kelas 12 dan akan segera mengikuti TKA bersama dengan teman satu kelas mereka akan mengikuti rangkain ujian tersebut hingga selesai namun tidak ada yang tidak lulus dan tidak ada ambang batas nilai.

Setiap siswa akan beragam, bagi yang memiliki nilai tinggi akan menjadi tambahan untuk masuk ke jejang perguran tinggi melalui jalur prestasi dan berfungsi sebagai penganti bukti prestasi yang kuat dan tidak diragukan. Bagaimana jika siswa memiliki nilai rendah ? apakah tidak nantinya nilai tersebut tidak berguna ?
Untuk yang tidak unggul maka dirasankan mengikuti seleksi dari tes tertulis apabila ingin kuliah ke PTN, karena secara besaran nilai TKA sudah pasti akan cukup jauh dan tidak bisa bersaing. Sudah jelas ya, sebenarnya apa sih TKA Itu ? Ujian yang akan mengikur kemampuan akademik seseorang dengan mata pelajaran dasar seperti Matematika, Bahasa dan Bahasa Inggris dan beberapa mata pelajaran lainnya ?
Karena tidak ada lagi sistem penjurusan kemungkinan hanya akan ada mata pelajaran umum saja yang akan diujikan di TKA, namun jika mengacu pada sistem seleksi yang sudah ada yang akan diujikan seperti mata pelajaran Bahasa Indonesia, Matematika dan Pengetahuan Umum jika dibutuhksan sesuai dengan kurikulum maka akan ditambahan dengan Bahasa Inggris.
Apakah ada opsi memilih mate palajaran dalam soal tes mengingat saat ini sistem kita sudah berubah bisa memilih mata pelajaran, sejauh ini belum ada sistem seperti itu mengingat TKA akan dilaksanakan seluruh sekolah yang ada di Indonesia dipastikan akan menguras banyak sumber daya jadi paling tidak ada patet soal tertentu yang bisa dikerjakan atau skema lainnya.
Apa Itu TKA ?
TKA adalah kepanjangan dari Tes Kemampuan Akademik ganti dari UN namun tidak menentukan kelulusan, sistem baru ini mirip dengan seleksi tertulis pada pekerjaan atau masuk perguruan tinggi negeri yang saat ini sudah ada namun akan bersifat lebih khusus untuk memfasilitasi peserta didik dalam mempersiapkan diri mengikuti jenjang prestasi PTN.
Manfaat TKA ?
Secara umum nilai yang diperoleh dari TKA akan berfungsi seperti transkrip nilai tau sertifikat prestasi yang dapat memudahkan dan membantu untuk lulus jalu prestasi, tentunya jika nilai cukup baik, meski begitu tidak ada ketentuan minimal nilai yang harus didapat ujian ini terbuka tanpa menuntut kelulusan.
Kalau Nilai TKA Kecil Apakah Jadi Tidak Akan Berguna ?
Tidak semua orang akan mendapatkan nilai bagus pada ujian TKA apakah nilai rendah tidak akan berguna jika untuk masuk perguruan tinggi negeri melalui jalur prestasi ? Tidak ada yang tidak berguna nilai sebagai untuk anda sudah mengikuti ujian menyelesaikan bagian dari sekolah jika tidak tinggi kita memang tidak akan bisa menggunakan nilai tersebut secara maksimal meski tetap ada manfaat pada bidang lain.
Selain Untuk Masuk Jalur Prestasi Kegunaan TKA Untuk Apa ?
Sejauh ini hanya sampai bukti nilai prestasi saja, seiring dengan keluar aturan baru pasti dunia kerja akan menyesuaikan dan nantinya bisa digunakan sebagai syarat melamar pekerjaan, nilai ini akan menjadi cukup penting dimasa yang akan datang.
Dampak Ujian TKA ?
Selalu ada dampak dari kebijakan yang dikeluarkan seperti TKA akan menjadi salah satu persaingan bergensi antar sekolah untuk mendapatkan nilai tertinggi karena bisa menjadi tiket untuk masuk PTN jalur prestasi sementara ada beberapa dari mereka yang akan merasa tidak cukup pintar minder karena nilai yang didapat kecil.
Siapa Saja Yang Mengikuti Ujian TKA
Siswa kalas 12 yang saat ini akan segera lulus, dan kemungkinan akan dilaksankan pada tahun ajaran baru, mekanisme ujian akan di kordinasikan setiap sekolah yang akan memperisapkan diri, khusus untuk sekolah SMK tidak akan terkejut karena mereka sudah terbiasa menghadapi ujian kompetensi.
Kapan Pengumuman Hasil Ujian TKA ?
Jika memang sudah dilaksanakan pengumuman Ujian TKA ini akan dilsakan diakhir sementer 2 pada sekitar bulan Mei-Juni, melalui tka dikdasmen.go.id nantinya sekolah yang akan mengumumkan untuk itu persiapkan diri terutama yang berencana kuliah tahun ini.
Tujuan pemerintah memberlakukan lagi ujian seperti TKA ini memang tujuan agar siswa memiliki motivasi untuk belajar dan ada yang dikejar tidak seperti sebelumnya yang tidak ada Ujian nasional lagi, bisa menjadi langkah untuk lebih baik lagi.